Lokernas.com – Halo semua. Menjelang week end ini, kami akan menghadirkan info lowongan kerja terbaru dari salah satu perusahaan tambang terbesar di Indonesia yaitu PT Adaro Energy Tbk. Namun sebelumnya, perlu anda ketahu terlebih dahulu profil singkat dari PT Adaro Energy Tbk berikut ini.
PT Adaro Energy Tbk adalah perusahaan tambang swasta yang pertama kali melakukan kegaitan penambangannya pada tahun 1990. Seiring berkembanganya waktu, PT Adaro Energy telah banyak mengalami kemajuan yang cukup pesat di industri tambang. Menengok ke beberapa tahun belakang, PT Adaro Energy Tbk di tahun 1982 melakukan perjanjian dengan Pemerintah RI terkait kegiatan penambangan di Indonesia. Dari perjanjian tersebut diputuskan bahwa Adaro menerima PKP2B yang berlaku hingga 2022. PKP2B yang dimaksud adalah Pengusahaan Pertambangan Batubara. Kemudian di tahun 2010, Adaro mulai mengembangkan operasi bisnisnya di luar Kalimantan Selatan dengan melakukan akusisi saham sebesar 25% proyek IndoMet Coal. Selang setahun kemudian, tepatnya di tahun 2011 Adaro juga melakukan akusisi dua konsesi batubara di Sumatera Selatan.
Jika dilihat dari beberapa hal diatas, kemajuan dari PT Adaro Energy Tbk ini tidak lepas dari kinerja perusahaan yang selalu berkomitmen untuk menjadi perusahaan tambang terbaik di Indonesia. Melalui strategi bisnis yang tepat dan pengembangan terhadap SDM yang berkualitas, citra dan value perusahaan akan terus tumbuh dan berkembangan di masa depan.
Dalam kesempatan kali ini, PT Adaro Energy Tbk membuka kesempatan berkarir kepada anda untuk beberapa posisi tersedia di bawah ini :
Lowongan Kerja PT Adaro Energy
Plant Manager
Persyaratan :
- Latar belakang pendidikan S1 jurusan Teknik Lingkungan/Teknik Kimia dari universitas terkemuka
- Memiliki pengalaman minimal 5 tahun sebagai Plant Manager- manajemen instalasi air minum
- Memiliki kapasitas teknis dan manajemen operasional IPAM
- Memiliki kompetensi yang baik dalam hal manajerial project dan manajemen waktu
- Memiliki kemampuan komunikasi dan operation control yang baik
- Bersedia untuk ditempatkan di Banjar, Provinisi Kalimantan Selatan
Asset Administration Staff
Persyaratan:
- Lulusan D3/S1 dari jurusan Ekonomi, Hukum, Notaris
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang Manajemen Dokumen dan Property
- Memiliki kompetensi dalam manajemen dokumen dan administrasi perkantoran
- Memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik (oral and written)
Asset Administration Section Head
Persyaratan:
- Lulusan S1 dari semua bidang ilmu
- Memiliki IPK minimal 3.00
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam Dokumen/ Asset/ Manajemen Property
- Memiliki kompetensi dalam manajemen dokumen, administrasi perkantoran dan manajemen project
- Memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik (oral and written)
Land Asset Strategic Management Department Head
Persyaratan :
- Lulusan S1 jurusan Ekonomi, Akuntansi atau Bisnis, lebih diutamakan lulusan S2 jurusan Keuangan atau Business Operation
- Atau lulusan Teknik (sipil, Lingkungan), Planologi, Agronomi, Geografi
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun sebagai Corporate Finance atau Corporate Planning di level majerial.
- Memiliki kompetensi dalam manajemen strategik, manajemen resiko, dan perencanaan keuangan/ business planning
- Memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik (oral and written)
Asset Planning & Dev Section Head
Persyaratan :
- Lulusan S1 dari jurusan Ekonomi & Bisnis, Teknik Sipil atau Kehutanan
- Memiliki pengalaman minimal 5 tahun sebagai Asset Planning
- Memiliki kompetensi dalam Financial/Business Planning
- Memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik (oral and written)
Secretary
Persyaratan:
- Lulusan Diploma/Sarjana dari jurusan Bisnis/Administras/ Manajemen, Sekretaris atau yang serupa
- Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun
- Kemampuan yang dibutuhkan : Kemampuan komunikasi dalam bahasa Inggris, mampu bekerja dengan detail, mampu menulis koresponden dengan baik
- Reporting Officer
- Persyaratan:
- Lulusan S1 Akuntansi dari universitas terkemuka
- IPK minimal 3.00
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebgai Reporting Staf dan atau pengalaman di perusahaan akuntan publik
- Memiliki pengetahuan terkait anailsa keuangan, accounting control, dan financial planning & budgeting
- Mampu berbahasa Inggris dengan baik
Tax Staff
Persyaratan:
- Lulusan D3 atau S1 dari jurusan Perpajakan
- IPK minimal 3.00
- Memiliki pengalaman kerja 1-2 tahun di posisi yang sama (lebih diutamakan dari Konsultan Pajak)
- Memiliki kompetensi : Prosedur dan regulasi pajak, e-SPT, Kalkulasi Pajak
- Orientasi terhadap detail, disiplin, bertanggung jawab, dan mampu bekerja baik secara mandiri atau tim.
- Memiliki kemampuan dalam bahasa Inggris yang baik (oral and written)
- Memiliki kemampuan interpersonal yang baik
Contract Admin Section Head
Persyaratan:
- Lulusan S1 dari jurusan Teknik
- Lulusan S1/S2 dari jurusan Hukum
- Memiliki pengalaman minimal 5 tahun sebagai Contract Admin Supervisor atau 10 tahun sebagai contract Specialist Superintendent
- Kompetensi teknis yang dibutuhkan: Manajemen kontrak, Legal compliance, managing dokumentasi legal, dan manajemen proyek.
- Memiliki kemampuan komunikadi dan leadership yang baik
Finance & Accounting Staff
Persyaratan:
- Lulusan S1 dari jurusan Akuntansi
- IPK minimal 3.00
- Memiliki pengalaman minimal 1-2 tahun sebagai Finance & Accounting Staff
- Fresh Graduate dipersilahkan melamar
- Memiliki pengetahuan dasar dalam Akuntansi
- Familiar dengan MS.Excel
- Memiliki kemampuan analisa yang kuat
- Mampu bermulti tasking dan dapat bekerja secara mandiri maupun dalam tim dengan baik
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
Tata Cara Melamar :
Jika anda berminat dengan lowongan kerja dari PT Adaro Energy Tbk tersebut, silahkan melamar melalui alamat website : http://www.adaro.com/id/karir/lowongan/
Sekian informasi lowongan kerja pada kesempatan kali ini. Jika anda ingin menyebarkan info lowongan kerja ini, jangan lupa untuk mencantumkan alamat web atau url kami sebagai credit. Karena dengan mencantumkan sumber , anda telah mendukung kami untuk selalu menyajikan info lowongan kerja terbaru setiap harinya. Sekian