Lokernas.com - Ditjen Pajak merupakan unit eselon I di bawah Kementerian Keuangan yang memiliki tugas yakni merumuskan serta melaksanakan kebijakan dan standardisasi teknis di bidang perpajakan.
Lingkup bidang perpajakan yang dikelola Ditjen Pajak meliputi adminsitrasi pemungutan/pengumpulan pajak pusat, yaitu Pajak Penghasilan (PPh), Pajak Pertambahan Nilai (PPN), Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM), Pajak Bumi dan Bangunan selain sektor perkotaan dan pedesaan, serta Bea Meterai. Adapun pengelolaan pajak daerah dilakukan oleh pemerintah daerah baik di tingkat provinsi maupun kabupaten kota.
Pada kesempatan kali ini, Kanwil DJK Jateng II membuka lowongan kerja untuk posisi Security, Cleaning Service, dan Driver. Untuk informasi selengkapnya, simak dibawah ini.
Kanwil DJP Jateng II
- Security
- Cleaning Service
- Driver
Persyaratan Umum :
- Pria, 20-35 Tahun
- Minimal Pendidikan SMA/SMK/Sederajat
- Berpenampilan menarik, rapi, sopan
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang terkait
- Memiliki semangat kerja yang tinggi, teliti, jujur, dan disiplin
- Mampu bekerja dibawah tekanan bertanggung jawab
- Sehat jasmani dan rohani
- Berdomisili di Solo Raya
Persyaratan Khusus :
- Tinggi badan minimal 165 cm (1)
- Diutamakan pernah mengikuti pelatihan Security (dibuktikan dengan sertifikat) (1)
- Diutamakan memiliki keterampilan khusus. misal : (Pertukangan, Kelistrikan, Operator Sound System) (2)
- Mempunyai SIM A/B (3)
- Memahami Perawatan dan Penanganan Mobil (3)
- Mengetahui Area Solo Raya/ Jawa Tengah (3)
Berkas Persyaratan
Berkas Persyaratan Security :
- Surat lamaran
- Daftar Riwayat Hidup / CV
- Fotokopi KTP
- Fotokopi Ijazah & Transkrip Nilai
- Fotocopy Sertifikat Pelatihan Security
- Pas Foto berwarna background merah ukuran 4x6 terbaru (2 lembar)
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Surat Keterangan Sehat / Surat Keterangan Bebas Narkoba
- Sertifikat Pendukng Lainnya (jika ada)
Berkas Persyaratan Cleaning Service :
- Surat lamaran
- Daftar Riwayat Hidup / CV
- Fotokopi KTP
- Fotokopi Ijazah & Transkrip Nilai
- Pas Foto berwarna background merah ukuran 4x6 terbaru (2 lembar)
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Surat Keterangan Sehat / Surat Keterangan Bebas Narkoba
- Sertifikat Pendukung Lainnya (jika ada)
Berkas Persyaratan Driver :
- Surat lamaran
- Daftar Riwayat Hidup / CV
- Fotokopi KTP
- Fotokopi Ijazah & Transkrip Nilai
- Pas Foto berwarna background merah ukuran 4x6 terbaru (2 lembar)
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Surat Keterangan Sehat / Surat Keterangan Bebas Narkoba
- Sertifikat Pendukung Lainnya (jika ada)
- Fotokopi SIM A/B
Kantor Wilayah DJP Jawa Tengah II
Jl.MT Haryono No.5 , Manahan,
Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta
0813-9162-1981 (Agus)
0813-9162-1977 (Budi)
26 Maret 2021