Lokernas.com - PT Mayora Indah Tbk (Persroan) dikenal sebagai perusahaan yang bergerak di bidang Consumer Goods. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1977 dengan pabrik pertama berlokasi di Tangerang.
Perusahaan ini memiliki brand Mayora yang dikenal oleh masyarakat melalui produk seperti biskuit, kembang gula, wafer, coklat, kopi, dan makanan kesehatan. Beberapa produk terkenal Mayora antara lain Better, Kopiko, Beng-beng, Kopi Torabika, dan Energen.
Pada bulan Agustus minggu kedua ini, Mayora membuka sejumlah lowongan kerja. Dikutip dari instagram @mayorakarir pada (14/08/2021) diinformasikan Mayora Group saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi Operator Utility (WWTP), Engineering Utility Staff (WWTP), Engineering Utility, dan IT Support. Untuk info selengkapnya, simak dibawah ini.
- Usia maks. 30 tahun
- Pendidikan min.D3 semua jurusan
- Memiliki pengalaman di bidang logistik min.1 tahun
- Menguasai Microsoft Office
- Bersedia bekerja lembur
- Sudah memiliki sertifikat Vaksin Covid-19 (min.dosis pertama)
- Bersedia ditempatkan di Kendari (Sulawesi Tenggara)
- Usia min.35 tahun
- Pendidikan min.SMK T.Elektro/ T.Mesin/ T.Lingkungan atau Analis Kimia
- Memiliki pengalaman min.1 tahun di bidang yang sama akan lebih disukai
- Memahami basic electrical, pneomatic dan WWTP
- Memahami GMP, HACCP, 5R, K3, Sistem Jaminan Halal (HAS 23000), FSSC 22000 dan Food Safety.
- Sudah memiliki sertifikat Vaksin Covid-19 (min.dosis pertama)
- Bersedia bekerja shift dan ditempatkan di Cibitung (Bekasi, Jawa Barat)
- Usia min. 35 tahun
- Pendidikan min. D3 T.Elektro/T.Mesin/T.Mekatronika/T.Kimia/T.Lingkungan
- Memiliki pengalaman min.1 tahun di bidang yang sama akan lebih disukai
- Memahami Project Management (project plan & budget), Electrical circuit, Boiler), Utility (HVAC, Chiller, Workshop Operational Workshop, Gambar), WTP & WWTP
- Memiliki sertifikat P3A (Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Air) lebih disukai
- Memahami GMP, HACCP, 5R, K3, Sistem Jaminan Halal (HAS 23000), FSSC 22000, Food Safety
- Sudah memiliki sertifikat Vaksin Covid-19 (min.dosis pertama)
- Bersedia bekerja shift dan ditempatkan di Cibitung (Bekasi, Jawa Barat)
- Usia min. 35 tahun
- Pendidikan min.D3 T.Elektro/ T.Mesin/ T.Mekatronika/ T.Kimia/ T.Lingkungan
- Memiliki pengalaman min.2 tahun di bidang yang sama akan lebih disukai
- Memahami Project Management (project plan & budget), Electrical & Power House Management (PLC, Electrical circuit, Boiler), Utility (HVAC, Chiller, Workshop Operational (Building Maintenance, Mechanical Workshop, Gambar), WTP & WWTP
- Memiliki sertifikat P3A (Penanggung Kawab Pengendalian Pencemaran Air) lebih disukai
- Memahami GMP, HACCP, 5R, K3, Sistem Jaminan Halal (HAS 23000), FSSC 22000 dan Food Safety
- Sudah memiliki sertifikat Vaksin Covid-19 (min. dosis pertama)
- Bersedia ditempatkan di Cibitung (Bekasi, Jawa Barat)
- Usia min.18 tahun
- Pendidikan min.SMK Komputer/ T.Informatika
- Memahami Jaringan Networking & Instalasi Software Linux & Windows
- Dapat bekerja sama dalam Tim
- Sudah memiliki sertifikat Vaksin Covid-19 (min.dosis pertama)
- Bersedia ditempatkan di Cianjur, Jawa Barat
Perhatian :
- Lowongan kerja tidak dipungut biaya apapun.
- Mayora Group TIDAK PERNAH bekerjasama dengan agen travel manapun terkait rekrutmen.
- Waspada & hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan Mayora Group.
"GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM, NYALAKAN NOTIFIKASI, AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA. KLIK DISINI"