Lowongan Kerja PT Taka Indonesia Oktober 2022

Lokernas.com - PT. TAKA Indonesia merupakan salah satu perusahaan holding di indonesia yang bergerak di bidang service and Maintenance rotating equipment, Manufacturing turbomachinery parts (pump, turbin, fan, etc.), Industrial applications parts (Molding dies, fixture, etc.), Repair and manufacture Gearbox parts dan jenis Fabrication lainnya. dan juga beroperasi dalam bidang Geotechnical vessel, Geophysical survey, dan offshore support.

PT TAKA Indonesia didirikan pada tahun 2009,  perusahaan juga memiliki sejumlah anak perusahaan antara lain sebagai berikut :
1. TAKA Turbo (TAKA Turbomachinery Indonesia) 
2. TAKA Precision (TAKA Precision Manufacture Indonesia) 
3. TAKA Hydrocore (TAKA Hydrocore Indonesia) 
4. TAKA Geodrill ( TAKA Geodrill Indonesia) 

Dikutip dari https://taka.co.id/ diinfokan PT Taka Indonesia saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi Management Trainee. Lowongan ini terbuka bagi Anda kandidat pelamar dengan kualifikasi pendidikan minimal Sarjana.

Management Trainee  sendiri merupakan program pengembangan potensi bagi Anda yang ingin menjadi pimpinan muda di PT Taka Indonesia. Anda akan mendapatkan pelatihan dan pengembangan diri secara intensif dalam 12 bulan. Untuk detail persyaratan dan pendaftaran simak di bawah ini.

Lowongan Kerja PT Taka Indonesia
Management Trainee Batch VIII
Requirement :
  • Candidate must possess at least Bachelor's Degree of Civil Engineering, Mechanical Engineering, Geophysical Engineering, Electrical Engineering, and Industrial Engineering from reputable university
  • Min. CGPA 3.00 of 4.00
  • Max. 26 years old and 1 year experiences
  • Able to communicate in English & Bahasa
  • Active in co-curricular activites
  • Ready to be placed in all Subsidiaries Company of Taka Group


Apply to : 

Deadline :
28 Oktober 2022

Lowongan Kerja PT Taka Indonesia



Perhatian :

  • PT Taka Indonesia menghimbau kepada calon pelamar pekerjaan untuk berhati-hati dan waspada terhadap tindakan penipuan terkait rekrutmen.
  • PT Taka Indonesia tidak melakukan pungutan dalam bentuk apapun, menjanjikan pengembalian dana akomodasi, transportasi, konsumsi dan sebagainya.
  • Sumber Informasi : klik disini
  • Follow Telegram Lokernas - t.me/lokernastelegram