Lokernas.com - PT Astra Otoparts Tbk (AOP) merupakan anak perusahaan dari Astra yang bergerak dalam bidang produksi dan distribusi rangkaian produk komponen otomotif baik di Indonesia maupun ke luar negeri melalui 52 jajaran unit bisnis, anak perusahaan dan entitas asosiasi serta perusahaan ventura bersama. Saham AOP tercatat di Bursa Efek Indonesia dengan nilai kapasitalisasi pasar sebesar Rp9,9 triliun pada akhir tahun 2017.
AOP memproduksi dan memasarkan ragam variasi produk komponen dan suku cadang untuk kendaraan bermotor roda empat dan roda dua, dengan penawaran lini produk yang mencakup produk electrical, engine, body & chassis, power train dan lain-lain.
Dikutip dari https://career.astra-otoparts.com/, Astra Otoparts saat ini membuka kesempatan karir bagi Anda melalui sejumlah lowongan yang dibuka antara lain sebagai berikut :
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan Riset dan Pengembangan Produk Baru Desain Produk Prototyping dan Pengujian Pengujian Bahan dan Material Baru
Spesifikasi Pekerjaan
- Memiliki Kemampuan Desain dan Teknis Memiliki Kreativitas dan Inovasi
- Memiliki Kemampuan Analitis
- Memiliki berbagai jenis material polymer, pembuatan polymer dll Lebih disukai jurusan Teknik Polymer dan Teknik Design
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Mesin, Teknik - Otomotif
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan Pemeliharaan Rutin Cetakan (Preventive Maintenance)
- Melakukan Perbaikan Cetakan (Corrective Maintenance) Pengujian dan Kalibrasi Mold Penggantian dan Instalasi Cetakan Baru
Spesifikasi Pekerjaan
- Pengalaman di bidang mold maintenance atau mesin produksi cetakan,
- Memiliki Keterampilan Penggunaan Alat Ukur
- Memiliki Kemampuan Troubleshooting Lebih disukai jurusan Tool Mpld Maker / Teknologi Pembuatan Perkakas Presisi
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Tools Maker
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan
- Mengembangkan proses kontrol kualitas yang efisien di seluruh lini produksi Menganalisis data kualitas produk untuk mengidentifikasi pola atau tren yang dapat mempengaruhi kualitas
- Merancang dan mengelola proses inspeksi dan pengujian untuk bahan baku, proses produksi, dan produk akhir
- Menyusun laporan berkala tentang hasil inspeksi, pengujian, dan analisis kualitas
Spesifikasi Pekerjaan
- Memiliki pengalaman di bidang yang sama min 1 tahun
- Memiliki Keterampilan Analisis
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Mesin
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan :
- Merancang sistem otomatisasi yang dapat digunakan di lini produksi, seperti robotik, programmable logic controllers (PLC), dan sistem kontrol otomatis lainnya
- Memastikan bahwa perangkat otomatisasi terhubung dengan baik dan berfungsi tanpa kesalahan melalui pengujian dan debugging
- Mengintegrasikan sistem otomatisasi dengan sistem produksi yang sudah ada, seperti Manufacturing Execution System (MES) dan Enterprise Resource Planning (ERP), untuk memastikan data dan operasi berjalan lancar
Spesifikasi Pekerjaan
- Pengalaman dalam desain, pengembangan, dan pemrograman sistem otomatisasi di industri manufaktur
- Penguasaan dalam PLC programming, HMI, SCADA, robotik, dan sistem kontrol otomatis lainnya
- Kemampuan untuk menganalisis data performa sistem otomatisasi dan mengidentifikasi peluang peningkatan
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Mesin, Teknik - Mekatronik, Teknik - Elektro
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Fresh Graduate
Karawang
Deskripsi Pekerjaan
- Merancang dan menerapkan solusi digital yang mendukung operasional pabrik
- Bekerja sama dengan tim produksi dan teknik untuk mengidentifikasi area yang bisa dioptimalkan dengan automasi dan teknologi digital
- Mengelola proyek digitalisasi di pabrik dari tahap awal hingga implementasi penuh, termasuk perencanaan, penganggaran, dan evaluasi keberhasilan proyek
Spesifikasi Pekerjaan
- Pengalaman dalam digitalisasi proses bisnis, automasi, atau implementasi teknologi di lingkungan manufaktur
- Pengalaman dalam mengelola proyek-proyek digitalisasi dari awal hingga implementasi, dengan kemampuan untuk bekerja dengan tim lintas departemen
- Mampu menganalisis data dan mengidentifikasi peluang untuk optimasi proses produksi melalui solusi digital
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Informatika
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan Desain dan Pengembangan Proses Produksi
- Mengidentifikasi area yang memerlukan peningkatan dalam proses produksi untuk mengurangi cycle time, waste, atau bottleneck
- Menyelesaikan masalah terkait proses produksi yang muncul, seperti kerusakan mesin, cacat produk, atau gangguan operasional lainnya
Spesifikasi Pekerjaan
- Pengalaman dalam manajemen proses produksi, optimasi proses, atau troubleshooting di industri manufaktur
- Mampu menganalisis data produksi untuk menemukan peluang peningkatan efisiensi dan menyelesaikan masalah
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Mesin, Teknik - Industri
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan Analisis Proses Produksi
- melakukan Continuous Improvement
- melakukan Peningkatan Kualitas Produk
- Melakukan Pengembangan dan Implementasi Teknologi Baru
Spesifikasi Pekerjaan
- Memiliki Keterampilan Analisis Data
- Memiliki kemampuan problem solving yang baik
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Mesin
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan Pemeliharaan Rutin (Preventive Maintenance)
- Melakukan Perbaikan (Corrective Maintenance)
- Menginstalasi dan mengkonfigurasi mesin baru atau peralatan produksi di pabrik
- Mengelola dan memonitor stok suku cadang yang diperlukan untuk perbaikan atau penggantian komponen mesin
Spesifikasi Pekerjaan
- Memiliki pengalaman di maintenance
- Mampu membaca gambar teknik
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
Kualifikasi
- Minimal Pendidikan : D3
- Jurusan Pendidikan : Teknik - Elektro
- IPK / Nilai : 3.00
- Pengalaman Kerja : Minimal 1 tahun.
Karawang
Cara Melamar :
- Jika belum punya akun, silahkan buat akun baru dan lamar loker
- Jika sudah punya akun, klik lamar sekarang di menu lowongan posisi di atas
- Buat akun dan melamar paling lambat 12 Oktober 2024 pada link di bawah ini.
career.astra-otoparts.com